LAPORAN UTAMA
Menciptakan Kota Bekasi yang Cerdas, Kreatif, Maju, Sejahtera, Dan Ihsan
Memasuki usia ke-24, tepatnya pada 10 Maret, Kota Bekasi terus berbenah bermodal segudang keunggulan dalam pembangunan dengan pengelolaan yang transparan dan berkesinambungan.
Sejak kepemimpinan Rahmat Effendi menjadi...
Kota Bekasi Ketatkan Standardisasi Protokol Kesehatan
Pemerintah Kota Bekasi terus mengingatkan kepada masyarakat mengenai pentingnya protokol kesehatan di manapun dan kapanpun, termasuk dalam kegiatan peribadatan.
Bahkan, Komite Kebijakan Penanganan Covid-19 dan...
PENGGERAK
INDONESIA TERKINI
PEMBANGUNAN JALAN TOL PROBOLINGGO-BANYUWANGI TAHAP I DIMULAI
Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) memulai pembangunan ruas Jalan Tol Probolinggo-Banyuwangi tahap I Probolinggo hingga Besuki sepanjang 49,68 km.
Hal ini ditandai dengan...
HOTEL PURI KAYANA YANG STRATEGIS DAN NYAMAN JADI PILIHAN
Sebagai wilayah yang menjadi salah satu destinasi wisata di Provinsi Banten, Kota Serang memiliki banyak akomodasi yang menjadi tempat menginap para wisatawan.
Salah satunya adalah...
KECAMATAN BEKASI TIMUR GELAR LOMBA HADROH JELANG HUT KOTA BEKASI
Menjelang HUT Kota Bekasi Ke-26 dan Kota Bekasi Bershalawat, maka Kecamatan Bekasi Timur menggelar lomba Hadroh yang diikuti oleh perwakilan dari masing-masing kelurahan yang...
SERUNYA ZUMBA BERSAMA HOTEL 88 KOPO DAN HOTEL 88
Hotel 88 Bandung bekerja sama dengan PT Enseval Putera Megatrading Tbk. dan beberapa principal melakukan senam Zumba dalam rangka brand awareness yang dilaksanakan di kantor PT Enseval Putera...
TRANSAKSI B2C TRAVEX ATF 2023 CAPAI RP8,12 MILIAR
Nilai transaksi Business to Customer (B2C) selama ASEAN Tourism Forum (ATF) 2023 mencapai Rp8,12 miliar dari target yang telah ditetapkan sebelumnya, antara yaitu sebesar...
INDONESIA SIAPKAN F1 POWER BOAT DI BALIGE
Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf/Baparekraf) mempersiapkan perhelatan internasional F1 Power Boat (F1H20) di Danau Toba, Sumatra Utara pada 24-26...
SALES CONFERENCE CREATIVE SELLING DI ASTON BOUTIQUE CILEGON
Anda ingin memiliki banyak jaringan, bisa memperluas koneksi dan menaikan pendapatan?
Satu event conference dengan tajuk “Sales Conference Creative Selling” yang akan digelar pada Jumat,...
BOARDICLE JADI PELOPOR KURSUS BAHASA ONLINE
Boardicle menjadi pelopor kursus bahasa online di Indonesia. Sebagai perusahaan edukasi swasta, Boardicle menawarkan jasa pendidikan dan media pembelajaran yang fokus dilakukan secara daring.
Beberapa...